Jalanan di sekitar kompleks DPR/MPR Jakarta mendadak menjadi pusat kemarahan publik sejak 25 Agustus lalu.
Pasal-pasal bermasalah RKUHP memicu pergolakan massa. Pasalnya, banyak yang tidak sepakat dengan hal itu. Aliansi Nasional Reformasi KUHP juga turut menjegal pasal-pasal yang berpotensi melanggar HAM...